6 Makanan Kesukaan Jin yang Wajib Kalian Tahu, Nomer 1 Setiap Setiap Hari Kita Lakukan
Jin merupakan makhluk Allah yang sangat lekat dengan kehidupan manusua di dunia.
Mereka diperintahkan oleh Allah untuk menguji dan menggangu manusia dengan berbagai cara.
Perlu Anda ketahui bahwa pada dasarnya bangsa jin juga layaknya manusia. Mereka berkoloni, bertumbuh kembang, bahkan memiliki kegiatan layaknya manusia pada umumnya seperti makan dan minum.
Namun makanan dan minuman yang mereka konsumsi sangatlah berbeda dengan manusia. Keberadaannya memang tidak terlihat, tetapi mereka selalu mengusik kehidupan manusia di mana pun berada.
Sama seperti manusia, jin juga melakukan aktivitas makan dan minum. Namun, tanpa disadari bahwa makanan favorit bangsa jin berasal dari benda-benda di sekitar manusia.
Berikut Kabar Besuki merangkum dari Instagram @yukdakwah, 6 makanan yang disukai oleh jin yang jarang kita ketahui.
1. Kotoran
Jin atau setan sangat menyukai daerah yang kotor, apalagi kamar mandi di rumah kita. Sebab, di sana terdapat makanan favorit jin yaitu kotoran.
Halaman:
Sumber: Instagram @yukdakwah
Rasulullah pun menganjurkan kita untuk selalu membaca doa terlebih dahulu ketika akan memasuki WC atau kamar mandi.
2. Darah
Jin amat sangat menyukai darah. Baik itu darah hewan atau manusia. Darah yang mereka dapatkan pun berasal dari darah luka ataupun darah menstruasi kaum wanita.
Jin juga sangat menyukai darah haid, oleh karena itu bagi kaum manita sebaiknya tidak sembarangan membuang pembalutnya.
Sebaiknya, kamu juga mencuci darah menstruasi yang ada sebelum membuang pembalut tersebut.
3. Bangkai
Bangkai menjadi salah satu hal yang sangat dihindari oleh manusia, aromanya yang busuk bisa membuat siapa saja yang menciumnya merasa mual dan tak selera makan.
Meskipun begitu, bangkai justru menjadi salah satu makanan favorit para Jin, baik itu bangkai manusia maupun hewan.
Bangkai hewan yang mereka makan adalah bangkai hewan yang tidak menyebutkan nama Allah saat disembelih.
Janin bayi pada ibu hamil dipercaya menjadi salah satu makanan jin. Jin biasanya berkeliaraan saat matahari mulai terbenam atau menjelang Magrib.
Oleh karena itu, umat Muslim dianjurkan menutup pintu dan berada di dalam rumah, terutama bagi wanita yang sedang mengandung.
5. Makanan yang Dimakan dengan Tangan Kiri
Makanan setan menurut Islam adalah makanan yang dimakan dengan tangan kiri.
Tak heran jika Nabi Muhammad SAW selalu mengingatkan umatnya agar makan dari tangan kanan, seperti sabdanya:
"Jika salah seorang di antara kalian makan, makanlah dengan tangan kanannya. Ketika minum, minumlah dengan tangan kanan. Karena setan itu makan dan minum dengan tangan kirinya." (HR. Muslim no. 2020).
6. Tulang
Tulang menjadi makanan kesukaan jin muslim yang dikonsumsi sejak zaman Nabi. Namun, tulang yang dimaksud berasal dari hewan yang disembelih dengan menyebut nama Allah SWT.
Dikisahkan dalam sebuah riwayat, jin meminta bekal makanan. Kemudian, Rasulullah SAW menjawab:
"Kalian memiliki bahan makanan, di setiap tulang yang hewannya disembelih dengan menyebut nama Allah, maka ketika kalian pegang akan menjadi penuh dengan daging. Sementara kotoran hewan akan menjadi makanan bagi binatang kalian (jin)." (HR. Muslim 1035).***
0 Response to "6 Makanan Kesukaan Jin yang Wajib Kalian Tahu, Nomer 1 Setiap Setiap Hari Kita Lakukan"
Posting Komentar